Pelatihan Penggunaan Aplikasi ILWIS 3.3 Untuk Pemetaan Bahaya Tanah Longsor Di Kecamatan Dempo Utara Kota Pagar Alam

Authors

  • Alharia Dinata Sekolah Tinggi Teknologi Pagaralam
  • Barrorotul Azizah

DOI:

https://doi.org/10.36277/abdimasuniversal.v3i1.113

Keywords:

ILWIS, Ceramah, Pendampingan, Bahaya longsor, Kesiapsiagaan

Abstract

Kejadian bahaya tanah longsor sering kali terjadi di daerah perbukitan dan bergunung ditambah dengan tingginya intensitas curah hujan. Kondisi Kecamatan Dempo Utara merupakan wilayah dengan topografi berbukit dan jenis tanah sebagian besar andosol coklat yang peka terhadap erosi. Permasalahan yang dihadapi adalah tingginya harga perangkat lunak yang berbasis SIG sehingga para perserta kesulitan dalam mengindentifikasi zona bahaya tanah longsor untuk meningkatkan kesiapsiagaan masyarakat. Penggunaan aplikasi ILWIS berbasis open source telah menjadi pilihan utama dalam pelatihan ini, disamping user friendly hasil yang dihasilkan juga tidak kalah dengan aplikasi berbayar lainnya. Pelaksanaan kegiatan menggunakan metode ceramah dan pendampingan langsung. Kegiatan pelatihan ini tergolong berhasil, karena berdasarkan hasil kuesioner yang telah dilakukan nilai berkisar antara 122 – 145 dengan tingkat sangat memuaskan dan juga dihasilkan peta tingkat bahaya tanah longsor di kecamatan Dempo Utara Kota Pagar Alam.

Downloads

Download data is not yet available.

References

BNPB. (2012). PERATURAN KEPALA BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN BENCANA TENTANG PEDOMAN UMUM PENGKAJIAN RISIKO BENCANA (No. 12). https://web.bnpb.go.id/jdih/

BNPB. (2016). Risiko Bencana Indonesia (M. Jati, Raditya; Amri, Robi (ed.)). BNPB, Direktorat Pengurangan Risiko Bencana.

Dinata, A., & Dhiniati, F. (2019). Analisis Tingkat Bahaya Tanah Longsor di Kota Pagar Alam. Seminar Nasional AVoER XI, 1, 1074–1078.

Hardiyatmo, H. C. (2012). Tanah Longsor & Erosi: Kejadian dan Penanganan. Gadjah Mada University Press.

Kartika, S. A., Prabasworo, A., & Nugroho, A. (2019). Sosialisasi Upaya Pencegahan dan Penanggulangan Bahaya Kebakaran di Sekolah Luar Biasa (SLB) Kota Balikpapan. Abdimas Universal, 1(2), 30–38.https://doi.org/10.36277/abdimasuniversal.v1i2.39

Korup, O., & Stolle, A. (2014). Landslide prediction from machine learning. Geology Today, 30(1), 26–33. https://doi.org/10.1111/gto.12034

Mohammadi, A., Shahabi, H., & Bin Ahmad, B. (2018). Integration of insar technique, google earth images and extensive field survey for landslide inventory in a part of cameron highlands, Pahang, Malaysia. Applied Ecology and Environmental Research, 16(6), 8075–8091. https://doi.org/10.15666/aeer/1606_80758091

Pratama, R. A., & Casmudi, C. (2019). Pelatihan dan Pendampingan Penulisan Karya Ilmiah Remaja bagi Siswa/i SMA/Sederajat di Kecamatan Muara Jawa, Kabupaten Kutai Kartanegara. Abdimas Universal, 1(1), 1–5. https://doi.org/10.36277/abdimasuniversal.v1i1.13

Rahmad, R., Suib, S., & Nurman, A. (2018). Aplikasi SIG Untuk Pemetaan Tingkat Ancaman Longsor Di Kecamatan Sibolangit, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Majalah Geografi Indonesia, 32(1), 1. https://doi.org/10.22146/mgi.31882

Sumantri, S. H., Supriyatno, M., Sutisna, S., & Widana, I. D. K. K. (2019). Sistem Informasi Geografis Kerentanan Bencana. EDISI I., no. December. Jakarta: CV. Makmur Cahaya Ilmu.

Downloads

Published

2021-04-30

How to Cite

Dinata, A., & Azizah, B. (2021). Pelatihan Penggunaan Aplikasi ILWIS 3.3 Untuk Pemetaan Bahaya Tanah Longsor Di Kecamatan Dempo Utara Kota Pagar Alam . Abdimas Universal, 3(1), 73–77. https://doi.org/10.36277/abdimasuniversal.v3i1.113

Issue

Section

Artikel